Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Internet Gratis Pakai Kuota Teman ( Tutorial Mencuri Kuota )



Tutorial Internet Gratis Pakai Kuota Teman ( Tutorial Mencuri Kuota )


Waktu akhir bulan kuota internet lagi habis. Ingin main game susah, balas chat pacar gak bisa, pengen kasih kabar ke pacar juga sedang tidak punya uang. Namun ujian gak berakhir tragis kok guys, masih ada teman yang bak hati dg kuota dan suka menolong yang miskin kuota (wkwk). Namun beberapa orang dari kita ada yang belum mengerti cara menghidupkan tethering wifi di Android . Berikut ini caranya :

Pertama

Siap kan hp yang paket internetnya akan kamu gunakan berbagi wifi ke smartphone kamu. Tarik Menu di layar atas Android kamu . Saat sudah masuk menu yang tampil berikut ini , pilih menu setting (bergambar roda bergerigi di pojok kanan atas)

Kedua

Kamu akan masuk di menu setting smartphone kamu. Seringkali kamu harus pilihan pilihan “More ” atau ” Lainya” (Tergantung bahasa hp kamu) .

Ketiga

Lalu kamu klik more maka kamu akan di sajikan beberapa pilihan opsi seperti di bawah ini. Dan silahkan pilih “Personal Hotspot”.

Ke Empat

Sesudah kamu memilih “personal hotspot”. Silahkan lihat kode aktif/non aktif hotspot diatas. Bila belum aktif silahkan aktifkan personal hotspot (tethering) .
  

Ke Lima

Beri Nama dan Password supaya tidak semua orang dapat memakai tethering hp kamu, jika di biarkan bebas nanti kuota internet kamu di pakai orang lain dan bablas habis. Nama dan password, terserah kamu ingin memberi nama dan password apa saja.

Selesai. Kamu sudah bisa menikmati tethering wifi di Andoid.